Reporter74.com — Pesisir Barat — Pemkab Pesisir Barat Sidak Minimarket dan Toko Sembako Guna Mengantisipasi Penimbunan Minyak Goreng. Krui, 23 Februari 2022. Dalam giat tersebut diatas, Plt Sekda Kab Pesisir Barat Ir. Jalaludin, MP. didampingi oleh Assisten Bidang Pemerintahan dan Kesra Audi Marpi, S. Pd, MM, dan OPD terkait. Sidak tersebut menyasar pada gudang-gudang dan toko sembako dan Minimarket untuk menjaga stabilitas harga dan stok minyak goreng sesuai dengan Peraturan Menteri Perdagangan. Sekda Kab Pesisir Barat Ir. Jalaludin, MP mengatakan bahwa Sidak pasar ini untuk memastikan persediaan minyak goreng subsidi…
Read MoreBulan: Februari 2022
Bupati Pesibar Hadiri Pelantikan Jabatan Administrator Pesibar Tahun 2022
Reporter74.com — Pesibar — Bupati pesisir barat Dr.Drs.Agus Istiqlal,SH.,MH. menghadiri acara pelantikan jabatan administrator di lingkungan kabupaten pesisir barat tahun 2022. Bertempat diaula lamban apung kec. Pesisir Tengah, selasa (15/02/22). Dalam sambutannya, Bupati menyampaikan pertama- tama kami atas nama pemerintah kabupaten pesisir barat terlebih dahulu menyampaikan ucapan selamat kepada saudara- saudara yang baru di lantik sebagai pejabat administrator di lingkungan pemerintah kabupaten pesisir barat, semoga kepercayaan yang diberikan ini dapat dijalankan dengan baik dan penuh rasa tanggung jawab. Berikan kinerja terbaik, dedikasi, dan loyalitas, untuk memberikan pelayanan publik yang berkualitas…
Read MorePemkab Pesibar Ikuti Arahan Presiden RI Melalui Zoom Meeting
Reporter74.com – Pesisir Barat — Bupati Pesisir Barat didampingi Kapolres Lampung Barat AKBP Hadi Sampul Rahman, S.IK, Dandim 0422/LB Letkol. Czi Anthon Wibowo Asisten 1 Bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat Audi Marpi, S.Pd., MM dan perwakilan para Kepala OPD Kabupaten Pesisir Barat. Krui, Senin 07 Februari 2022. Dalam arahannya Presiden RI Joko Widodo menyampaikan bahwa Presiden Joko Widodo menyampaikan pandemi belum sepenuhnya berakhir, meskipun di Tahun 2020-2021 kita bisa melewati gelombang demi gelombang termasuk gelombang yang terakhir gelombang varian Delta, tetapi memasuki Tahun 2022, Negara Indonesia menghadapi tantangan varian omicron…
Read MoreBupati Pesisir Barat Lantik Langsung Pilperatin
Reporter74.com — Pesisir Barat — Pelantikan tersebut diatas berlangsung di Pekon Parda Haga Kecamatan Lemong dan dihadiri oleh Ketua, Wakil Ketua dan Anggota DPRD Kabupaten Pesisir Barat, Forkopimda Kabupaten Pesisir Barat dan Lampung Barat, Plt. Sekretaris Daerah Ir. Jalaludin, M.P, Pejabat Pimpinan Tinggi Pratama, Pejabat Administrator, Pejabat Pengawas dan Pelaksana di Lingkungan Kabupaten Pesisir Barat, Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten Pesisir Barat, Camat, Ketua LHP dan Tokoh Masyarakat Kecamatan Lemong. Lemong, Rabu, 02 Februari 2022. Bupati Pesisir Barat yang diwakili oleh Camat Lemong Muhammad Nursin Candra, S.Pd., M.M Melantik Peratin…
Read MorePemkab Pesibar Ikuti Entry Meeting Pemeriksaan Keuangan Pemerintah Se-Provinsi Lampung Tahun 2021
REPORTER74.COM — PEISBAR — Wakil Bupati Pesisir Barat A. Zulqoini Sarif, S.H. didampingi Kepala Inspektorat Hendry Dunan, SE., SH., MH, Kepala BPKAD Kasmir S.Sos dan Sekretaris Dinkes Rochmad, S.Sos., MM. Mengikuti acara tersebut diatas. Krui, 02 Februari 2022. Dalam sambutannya Kepala Perwakilan BPK Provinsi Lampung Andri Yogama mengatakan bahwa pemeriksaan yang dilakukan BPK ini tidak dimaksudkan untuk mengungkapkan adanya penyimpangan tapi apabila pemeriksa menemukan penyimpangan, kecurangan atau pelanggaran terhadap ketentuan khususnya yang berdampak adanya potensi akan kerugian negara maka hal tersebut akan masuk dalam hasil laporan pemeriksaan. Dalam melaksanakan tugas…
Read More